Mahasiswa TBI Menggunaan Zoom Sebagai Media Diskusi E-COM - Prodi Tadris Bahasa Inggris

Prodi Tadris Bahasa Inggris

Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Palangka Raya

Welcome to English Education Study Program

Mahasiswa TBI Menggunaan Zoom Sebagai Media Diskusi E-COM

Share This
IAIN PALANGKA RAYA – English Community (E-COM) menyelenggarakan diskusi dengan media Zoom selama Covid-19, pada tanggal 11 September 2021.
Mahasiswa (i) melakukan diskusi rutin melalui zoom selama Covid-19. Zoom meeting merupakan aplikasi yang digunakan untuk kegiatan seperti halnya video conference. Sehingga, media tersebut dapat digunakan untuk kegiatan synchronous e-learning, dimana antara pendengar dan pembicara dalam satu waktu yang sama namun berbeda tempat. Beberapa kelebihan yang dimiliki aplikasi Zoom yaitu: memungkinkan melakukan meeting sampai 100 partisipan, pengguna bisa mengirimkan teks saat rapat sedang berlangsung, pengguna dapat menjadwalkan meeting lewat fitur schedule (jadwal). Menurut E-COM, zoom sebagai media diskusi sangat membantu di saat pandemi covid-19. Hal ini dikarenakan banyak fitur di dalamnya, dapat di lakukan dimana saja dan kapan saja, sehingga diskusi tetap terlaksana. Dengan diadakannya penelitian penggunaan zoom ini diharapkan bisa menjadi acuan untuk proses belajar mengajar selama covid-19 Penulis : Saniah Editor : Hesty Widiastuty, M.Pd

No comments:

Post a Comment

Peta Digital

Pages